BERANDA

Sabtu, 18 Juni 2016

MENDESAIN DAN MENAMPILKAN PPT



MENDESAIN DAN MENAMPILKAN PPT

CARA MEMBUAT SLIDE BERGERAK
1.      Aktifkan slidenya terlebih dahulu

2.      Setelah itu pilih Animations pada menu bar, pada group Transition to this slide terdapat macam – macam gerak slide, pilih sesuai keinginan maka slide akan bergerak ketika kita slide show atau presentasikan


CARA MEMBUAT TEKS BERGERAK

1.      Block terlebih dahulu teks yang akan di buat bergerak
2.      Setelah itu pilih Animations pada menu bar, pada group animatios pilih Custom Animations

3.      Setelah kita klik Custom Animations, maka akan muncul dialog seperti ini


4.      Setelah itu pilih add effect, yaitu pilih gerak teks yang di inginkan. Pilih entrance, emphasis, exit, atau motion paths sesuai keinginan. Jika ingin melihat lebih banyak jenis gerak teks pilih more effects.

5.      Maka akan muncul jendela seperti ini, setelah memilih effect yang di inginkan klik OK

6.      Maka ketika kita slide show teks yang sudah kita block tadi akan bergerak sesuai yang kita inginkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar